Daftar Pemilih Berkelanjutan Semester II Tahun 2025 Provinsi Papua
#Temanpemilih, KPU Provinsi Papua menetapkan Daftar Pemilih Berkelanjutan Semester II Tahun 2025 Provinsi Papua sebanyak 756.038 pemilih, terdiri dari 386.229 pemilih laki-laki dan 369.809 pemilih Perempuan yang tersebar di 9 Kabupaten/ Kota, 105 Kecamatan dan 993 Kelurahan atau Desa.
Rekapitulasi Daftar Pemilih Berkelanjutan tersebut tertuang dalam Surat Keputasn Nomor : 855 Tahun 2025 berdasarkan hasil rapat pleno terbuka rekapitulasi pemutakhiran daftar pemilih berkelanjutan (PDPB) Provinsi Papua Semester II Tahun 2025, di Aula lt.4 Gedung KPU Provinsi Papua, Jumat (12/12/2025).
.
.
Bagikan:
Telah dilihat 24 kali