Berita Terkini

Apel Rutin Komisi Pemilihan Umum Provinsi Papua (15 Agustus 2022)

#TemanPemilih Apel Rutin Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua, di pimpin oleh Ronny Tampi dan diikuti oleh seluruh Pegawai dan PPNPN dilingkungan Sekretariat KPU Provinsi Papua,Senin (15/08).
Selaku Pembina Apel Plh. Sekretaris KPU Provinsi Papua Agusta Maniagasi, menyampaikan bahwa proses pendaftaran Partai Politik telah selesai dan akan disusul dengan proses Verifikasi Administrasi dari tingkat pusat, provinsi dan kabupaten/kota.
Sekretariat diharapkan mendukung kerja komisioner dan tetap menjaga integritas menjalankan tugas masing-masing.
#KPUMelayani
#Pemiluserentak2024

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 349 kali